Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu isteri-isteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya diantaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang berfikir.
(Q.S Ar-Rum:21)
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Dengan memohon Ridho serta Rahmat Allah SWT, kami bermaksud untuk menyelenggarakan acara ngunduh mantu kami
Pada suatu hari di tahun 2013 kami dipertemukan satu kelas di SMA, seiring berjalanya waktu kita saling mengenal dan saling jatuh cinta, hingga akhirnya menjalin sebuah hubungan special. meskipun selanjutnya kita berdua lebih sering terpisah oleh jarak dan waktu oleh pendidikan juga pekerjaan masing-masing, namun pada akhirnya takdir cinta dan atas ijin Allah SWT serta restu kedua orang tua ,kami dapat melanjutkan hubungan ke jenjang pernikahan.
Momen bahagia kami yang terekam dalam sebuah bingkai.
Tamu undangan yang tidak bisa hadir dapat menyaksikan acara pernikahan kami melalui siaran live streaming dibawah ini.
Demi keberlangsungan acara kami, diharapkan tamu undangan untuk tetap mematuhi protokol kesehatan.
Menggunakan Masker
Mencuci Tangan
Tidak Berkerumun
Dimohon tamu undangan untuk mengisi form kehadiran untuk kami.
Dimohon tamu undangan untuk memberikan pesan & doa untuk kami.
Merupakan suatu kehormatan bagi kami, apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/i berkenan hadir dan memberikan do’a restu kepada kami.
Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Kami yang berbahagia
Endless Love – Lionel Richie ft. Diana Ross